Tafsir Surat At-Takwir ayat 29 , Wa Ma Tashauna Illa An Yashaa Allahu Rabbu
Tafsir Al-mokhtasar
Dan tidaklah kalian mampu berkehendak untuk istikamah atau berkehendak lainnya kecuali bila Allah -Rabb segala makhluk- berkehendak demikian.
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Dan tidak satu pun keinginan kalian bakal terwujud, kecuali jika Allah telah menghendakinya
Tafsir al-Jalalain
( Dan kalian tidak dapat menghendaki ) menempuh jalan yang hak itu ( kecuali apabila dikehendaki Allah, Rabb semesta alam ) barulah kalian dapat menempuh jalan itu.
Lafal Al-’Aalamiina artinya mencakup semua makhluk.
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Dan tidak satu pun keinginan kalian bakal terwujud, kecuali jika Allah telah menghendakinya.
Tafsir Al-wajiz
Hanya saja, keinginan seseorang untuk berbuat sesuatu tidak akan terlaksana kecuali jika Allah menghendaki.
Dan kamu tidak dapat menghendaki menempuh jalan itu kecuali apabila dikehendaki Allah, Tuhan seluruh alam.
Tafsir Al-tahlili
Dalam ayat ini, Allah mengatakan bahwa manusia tidak mempunyai kehendak sendiri untuk berbuat sesuatu yang dikehendakinya bilamana tidak sesuai dengan kehendak Allah.
Dan kamu tidak dapat menghendaki (menempuh jalan itu) kecuali apabila dikehendaki Allah, - Terjemahan
English | Türkçe | Indonesia |
Русский | Français | فارسی |
تفسير | Bengali | Urdu |
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- Malaikat-malaikat itu menjawab: "Maha Suci Engkau. Engkaulah pelindung kami, bukan mereka; bahkan mereka telah menyembah
- Musa menjawab: "Patutkah aku mencari Tuhan untuk kamu yang selain dari pada Allah, padahal Dialah
- orang-orang hidup dan orang-orang mati?
- Mereka itulah orang-orang yang mendapat (di dunia) azab yang buruk dan mereka di akhirat adalah
- Yang demikian itu adalah karunia dari Allah, dan Allah cukup mengetahui.
- Dan peliharalah dirimu dari pada siksaan yang tidak khusus menimpa orang-orang yang zalim saja di
- Dan Kami telah mengangkatnya ke martabat yang tinggi.
- Sesungguhnya ayat-ayat-Ku (Al Quran) selalu dibacakan kepada kamu sekalian, maka kamu selalu berpaling ke belakang,
- Tidak ada suatu umatpun yang dapat mendahului ajalnya, dan tidak (pula) dapat mengundurkan(nya).
- Dan jika Kami menghendaki niscaya Kami tenggelamkan mereka, maka tiadalah bagi mereka penolong dan tidak
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Saturday, May 10, 2025
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب