Surat Hud ayat 104 , Al quran Bahasa Arab - terjemahan ke Indonesia.
﴿وَمَا نُؤَخِّرُهُ إِلَّا لِأَجَلٍ مَّعْدُودٍ﴾
[ هود: 104]
Dan Kami tiadalah mengundurkannya, melainkan sampai waktu yang tertentu. [Hud: 104]
Tafsir surat Hud ayat 104Wama nu-akhkhiruhu illa li-ajalin maAAdood
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Kami tidak akan mengundurkannya kecuali hanya beberapa saat yang Kami tentukan. Meskipun lama menurut pandangan manusia, tetapi sebenarnya itu sangatlah sebentar menurut Allah
Javanese Language (Bahasa Jawa)
Lan iku ora pisan Ingsun sumenèkaké, kajaba tumeka mang- sa kang wus tinamtu
Dan Kami tiadalah mengundurkannya, melainkan sampai waktu yang tertentu. - Terjemahan
| English | Türkçe | Indonesia |
| Русский | Français | فارسی |
| تفسير | Bengali | Urdu |
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Kami tidak akan mengundurkannya kecuali hanya beberapa saat yang Kami tentukan. Meskipun lama menurut pandangan manusia, tetapi sebenarnya itu sangatlah sebentar menurut Allah.
transliterasi Indonesia
wa mā nu`akhkhiruhū illā li`ajalim ma'dụd
Dan Kami tiadalah mengundurkannya, melainkan sampai waktu yang tertentu. tafseer Jalalayn
(Dan Kami tiadalah mengundur-undurkannya melainkan sampai waktu yang tertentu) waktu yang hanya diketahui oleh Allah.Terjemahan halaman 233 dari Quran
Tafseer Assadi - Arabe
وَمَا نُؤَخِّرُهُ ْ أي: إتيان يوم القيامة إِلَّا لِأَجَلٍ مَعْدُودٍ ْ إذا انقضى أجل الدنيا وما قدر الله فيها من الخلق، فحينئد ينقلهم إلى الدار الأخرى، ويجري عليهم أحكامه الجزائية، كما أجرى عليهم في الدنيا, أحكامه الشرعية.
English translation
And We do not delay it except for a limited term.
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- Sesungguhnya neraka itu melontarkan bunga api sebesar dan setinggi istana.
- Dan janganlah orang-orang yang kafir itu mengira, bahwa mereka akan dapat lolos (dari kekuasaan Allah).
- Sudah pasti bahwa apa yang kamu seru supaya aku (beriman) kepadanya tidak dapat memperkenankan seruan
- Katakanlah: "Siapakah yang dapat memelihara kamu di waktu malam dan siang hari dari (azab Allah)
- Allah berfirman: "Demikianlah, telah datang kepadamu ayat-ayat Kami, maka kamu melupakannya, dan begitu (pula) pada
- dan (ingatlah) Maryam binti Imran yang memelihara kehormatannya, maka Kami tiupkan ke dalam rahimnya sebagian
- Dan orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal-amal yang saleh, sesungguhnya akan Kami tempatkan mereka pada
- Maka apakah yang menyebabkan kamu mendustakan (hari) pembalasan sesudah (adanya keterangan-keterangan) itu?
- Dan tahukah kamu apakah hari keputusan itu?
- Jika kamu melahirkan sesuatu atau menyembunyikannya, maka sesungguhnya Allah adalah Maha Mengetahui segala sesuatu.
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Sunday, January 11, 2026
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب




