Surat Muddathir ayat 18 , Al quran Bahasa Arab - terjemahan ke Indonesia.
﴿إِنَّهُ فَكَّرَ وَقَدَّرَ﴾
[ المدثر: 18]
Sesungguhnya dia telah memikirkan dan menetapkan (apa yang ditetapkannya), [Muddathir: 18]
Tafsir surat Al-Muddaththir ayat 18Innahu fakkara waqaddar
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Sesungguhnya ia telah memikirkan dan mempersiapkan diri atas segala ucapannya untuk mencela al-Qur’ân. Ia berhak mendapatkan kebinasaan sebagai akibat dari ketetapannya mencela al-Qur’ân. Lalu ia pun berhak mendapatkan kebinasaan sebagai akibat dari persiapannya melakukan pencelaan ini
Javanese Language (Bahasa Jawa)
Sayekti, dheweke mikir - mikir sarta anetepake
Sesungguhnya dia telah memikirkan dan menetapkan (apa yang ditetapkannya), - Terjemahan
English | Türkçe | Indonesia |
Русский | Français | فارسی |
تفسير | Bengali | Urdu |
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Sesungguhnya ia telah memikirkan dan mempersiapkan diri atas segala ucapannya untuk mencela al-Qur'ân. Ia berhak mendapatkan kebinasaan sebagai akibat dari ketetapannya mencela al-Qur'ân. Lalu ia pun berhak mendapatkan kebinasaan sebagai akibat dari persiapannya melakukan pencelaan ini.
transliterasi Indonesia
innahụ fakkara wa qaddar
Sesungguhnya dia telah memikirkan dan menetapkan (apa yang ditetapkannya), tafseer Jalalayn
(Sesungguhnya dia telah memikirkan) tentang apa yang dikatakannya mengenai Alquran yang ia dengar dari Nabi saw. (dan menetapkan) di dalam dirinya hal tersebut.Terjemahan halaman 575 dari Quran
Tafseer Assadi - Arabe
إِنَّهُ فَكَّرَ [أي:] في نفسه وَقَدَّرَ ما فكر فيه، ليقول قولا يبطل به القرآن.
English translation
Indeed, he thought and deliberated.
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- Yang demikian itu adalah karena sesungguhnya mereka mengikuti apa yang menimbulkan kemurkaan Allah dan karena
- Dan tetapkanlah untuk kami kebajikan di dunia ini dan di akhirat; sesungguhnya kami kembali (bertaubat)
- Dan Kami jadikan padanya kebun-kebun kurma dan anggur dan Kami pancarkan padanya beberapa mata air,
- Sesungguhnya dia dahulu (di dunia) bergembira di kalangan kaumnya (yang sama-sama kafir).
- maka apakah orang-orang kafir menyangka bahwa mereka (dapat) mengambil hamba-hamba-Ku menjadi penolong selain Aku? Sesungguhnya
- Semua yang berada di langit dan yang berada di bumi bertasbih kepada Allah (menyatakan kebesaran
- Mereka (yang disembah itu) menjawab: "Maha Suci Engkau, tidaklah patut bagi kami mengambil selain engkau
- Dan berangkatlah mereka di pagi hari dengan niat menghalangi (orang-orang miskin) padahal mereka (menolongnya).
- Sesungguhnya Allah telah mendengar perkataan wanita yang mengajukan gugatan kepada kamu tentang suaminya, dan mengadukan
- apakah hari kiamat itu?
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Wednesday, May 7, 2025
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب