Surat Ad Dukhaan ayat 31 , Al quran Bahasa Arab - terjemahan ke Indonesia.
﴿مِن فِرْعَوْنَ ۚ إِنَّهُ كَانَ عَالِيًا مِّنَ الْمُسْرِفِينَ﴾
[ الدخان: 31]
dari (azab) Fir'aun. Sesungguhnya dia adalah orang yang sombong, salah seorang dari orang-orang yang melampaui batas. [Ad Dukhaan: 31]
Tafsir surat Ad-Dukhaan ayat 31Min firAAawna innahu kana AAaliyan mina almusrifeen
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Allah menyelamatkan mereka dari Fir’aun. Sesungguhnya Fir’aun benar-benar orang yang sombong terhadap kaumnya dan sangat berlebih-lebihan dalam melakukan kejahatan dan kesewenang-wenangan
Javanese Language (Bahasa Jawa)
Saka panggawane Fir’aun kang kebangeten anggone gumedhe
dari (azab) Fir'aun. Sesungguhnya dia adalah orang yang sombong, salah seorang dari - Terjemahan
English | Türkçe | Indonesia |
Русский | Français | فارسی |
تفسير | Bengali | Urdu |
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Allah menyelamatkan mereka dari Fir'aun. Sesungguhnya Fir'aun benar-benar orang yang sombong terhadap kaumnya dan sangat berlebih-lebihan dalam melakukan kejahatan dan kesewenang-wenangan.
transliterasi Indonesia
min fir'aụn, innahụ kāna 'āliyam minal-musrifīn
dari (azab) Fir'aun. Sesungguhnya dia adalah orang yang sombong, salah seorang dari tafseer Jalalayn
(Dari siksaan Firaun) menurut suatu pendapat menjadi Badal dari lafal Al'Adzaabi yang ada pada ayat sebelumnya dengan memperkirakan adanya Mudhaf sebelumnya, yaitu lafal 'Adzaabi, lengkapnya Min 'Adzaabi Firaun, artinya: dari siksaan Firaun. Tetapi menurut pendapat lain ia menjadi Hal atau kata keterangan keadaan dari lafal Al 'Adzaabi (sesungguhnya dia adalah orang yang sombong lagi salah seorang dari orang-orang yang melampaui batas.)Terjemahan halaman 497 dari Quran
Tafseer Assadi - Arabe
مِنْ فِرْعَوْنَ إذ يذبح أبناءهم ويستحيي نساءهم. إِنَّهُ كَانَ عَالِيًا أي: مستكبرا في الأرض بغير الحق مِنَ الْمُسْرِفِينَ المتجاوزين لحدود الله المتجرئين على محارمه.
English translation
From Pharaoh. Indeed, he was a haughty one among the transgressors.
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- Sesungguhnya Al-Quran ini adalah bacaan yang sangat mulia,
- Dan terang benderanglah bumi (padang mahsyar) dengan cahaya (keadilan) Tuhannya; dan diberikanlah buku (perhitungan perbuatan
- Dan Kami selamatkan keduanya dan kaumnya dari bencana yang besar.
- Dan orang-orang yang berusaha (menentang) ayat-ayat Kami dengan anggapan untuk dapat melemahkan (menggagalkan azab Kami),
- Maka (tetaplah) mereka mendustakan keduanya, sebab itu mereka adalah termasuk orang-orang yang dibinasakan.
- Nuh berkata: "Hai kaumku, sesungguhnya aku adalah pemberi peringatan yang menjelaskan kepada kamu,
- Semua itu kejahatannya amat dibenci di sisi Tuhanmu.
- serta mendustakan pahala terbaik,
- dan (sumpah) yang kelima: bahwa laknat Allah atasnya jika suaminya itu termasuk orang-orang yang benar.
- Mereka menjawab: "(Bukan karena itu) sebenarnya kami mendapati nenek moyang kami berbuat demikian".
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Friday, April 18, 2025
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب