Tafsir Surat Ar-Rahman ayat 52 , Fihima Min Kulli Fakihatin Zawjani

  1. Jalalain
  2. Mokhtasar
  3. Quraish
  4. Al-tahlili
Bahasa Indonesia , Terjemahan - Tafsir surat Ar-Rahman ayat 52 | Fihima Min Kulli Fakihatin Zawjani - Suci Quran (indonesia) Koran - Al-Qur'an terjemahan, Tafsir Jalalayn & English, Indonesian - Tafsir Muntakhab .
  
   

﴿فِيهِمَا مِن كُلِّ فَاكِهَةٍ زَوْجَانِ﴾
[ الرحمن: 52]

Di dalam kedua surga itu terdapat segala macam buah-buahan yang berpasangan. [Rahman: 52]

Fihima Min Kulli Fakihatin Zawjani

Tafsir Al-mokhtasar


Di dalam kedua Surga itu ada dua jenis dari setiap buah-buahan yang dinikmati.


Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab

Di dalam kedua surga itu terdapat pula segala macam buah yang berpasangan

Tafsir al-Jalalain


( Di dalam kedua taman surga itu terdapat segala macam buah-buahan ) di dunia atau semua yang dianggap sebagai buah-buahan ( yang berpasang-pasangan ) yakni dua jenis-dua jenis, ada yang basah dan ada yang kering.
Buah Hanzhal yang di dunia terasa amat pahit, tetapi di surga akan terasa manis.

Tafseer Muntakhab - Indonesian

Di dalam kedua surga itu terdapat pula segala macam buah yang berpasangan.

Tafsir Al-wajiz


Selain itu, di dalam kedua surga itu terdapat aneka buah-buahan yang berpasang-pasangan.

Tafsir Al-tahlili


Ayat ini menerangkan bahwa pada kedua surga itu terdapat bermacam-macam buah-buahan basah dan kering, kedua-duanya sama lezatnya, berlainan dengan buah-buahan di dunia.


Di dalam kedua surga itu terdapat segala macam buah-buahan yang berpasangan. - Terjemahan

English Türkçe Indonesia
Русский Français فارسی
تفسير Bengali Urdu

فيهما من كل فاكهة زوجان

سورة: الرحمن - آية: ( 52 )  - جزء: ( 27 )  -  صفحة: ( 533 )

transliterasi Indonesia

fīhimā ming kulli fākihatin zaujān



⚠️Disclaimer: there's no literal translation to Allah's holy words, but we translate the meaning.
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".

Ayats from Quran in Bahasa Indonesia

  1. maka kelak Kami akan menyiapkan baginya (jalan) yang sukar.
  2. yang belum pernah dibangun (suatu kota) seperti itu, di negeri-negeri lain,
  3. Tentang sesuatu apapun kamu berselisih, maka putusannya (terserah) kepada Allah. (Yang mempunyai sifat-sifat demikian) itulah
  4. Dan bunuhlah mereka di mana saja kamu jumpai mereka, dan usirlah mereka dari tempat mereka
  5. Dan sesungguhnya telah Kami berikan kepada Daud kurnia dari Kami. (Kami berfirman): "Hai gunung-gunung dan
  6. Katakanlah: "Terangkanlah kepadaku, jika Allah menjadikan untukmu malam itu terus menerus sampai hari kiamat, siapakah
  7. Dan tatkala dia cukup dewasa Kami berikan kepadanya hikmah dan ilmu. Demikianlah Kami memberi balasan
  8. Mereka mengatakan: "Bilakah (datangnya) ancaman itu, jika memang kamu orang-orang yang benar?"
  9. yaitu tatkala ia berdoa kepada Tuhannya dengan suara yang lembut.
  10. Apabila neraka itu melihat mereka dari tempat yang jauh, mereka mendengar kegeramannya dan suara nyalanya.

Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :

Al-Baqarah Al-'Imran An-Nisa'
Al-Ma'idah Yusuf Ibrahim
Al-Hijr Al-Kahf Maryam
Al-Hajj Al-Qasas Al-'Ankabut
As-Sajdah Ya Sin Ad-Dukhan
Al-Fath Al-Hujurat Qaf
An-Najm Ar-Rahman Al-Waqi'ah
Al-Hashr Al-Mulk Al-Haqqah
Al-Inshiqaq Al-A'la Al-Ghashiyah

Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:

surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
surah   in the voice of Ahmed El Agamy
Ahmed El Agamy
surah   in the voice of Bandar Balila
Bandar Balila
surah   in the voice of Khalid Al Jalil
Khalid Al Jalil
surah   in the voice of Saad Al Ghamdi
Saad Al Ghamdi
surah   in the voice of Saud Al Shuraim
Saud Al Shuraim
surah   in the voice of  Al Shatri
Al Shatri
surah   in the voice of Abdul Basit Abdul Samad
Abdul Basit
surah   in the voice of Abdul Rashid Sufi
Abdul Rashid Sufi
surah   in the voice of Fares Abbad
Fares Abbad
surah   in the voice of Maher Al Muaiqly
Maher Al Muaiqly
surah   in the voice of Muhammad Siddiq Al Minshawi
Al Minshawi
surah   in the voice of Al Hosary
Al Hosary
surah   in the voice of Al-afasi
Mishari Al-afasi
surah   in the voice of Nasser Al Qatami
Nasser Al Qatami
surah   in the voice of Yasser Al Dosari
Yasser Al Dosari



Sunday, November 3, 2024

لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب