Tafsir Surat At-Tur ayat 7 , Inna Adhaba Rabbika Lawaqiun
Tafsir Al-mokhtasar
Sesungguhnya siksa Rabbmu -wahai Rasul- pasti akan menimpa orang-orang kafir, tidak ada keraguan.
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Sesungguhnya azab Tuhanmu yang dijanjikan untuk orang-orang kafir pasti akan turun kepada mereka.
Tidak ada seorang pun yang dapat menghalangi mereka dari siksaan itu
Tafsir al-Jalalain
( Sesungguhnya azab Rabbmu pasti terjadi ) pasti menimpa orang yang berhak menerimanya.
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Sesungguhnya azab Tuhanmu yang dijanjikan untuk orang-orang kafir pasti akan turun kepada mereka.
Tidak ada seorang pun yang dapat menghalangi mereka dari siksaan itu.
Tafsir Al-wajiz
Sungguh, azab Tuhanmu yang diancamkan kepada para pengingkar ayat-ayat dan ajaran-Nya pasti terjadi.
Tafsir Al-tahlili
Kemudian Allah swt menyebutkan isi sumpah bahwa azab-azab hari Kiamat diperuntukkan bagi semua yang mendustakan para rasul.
Azab tersebut pasti akan terjadi, tanpa ragu sedikitpun.
Penegasan tentang kepastian datangnya azab sangat penting untuk menghilangkan keraguan di kalangan manusia yang meragukan peristiwa terjadinya azab itu.
sesungguhnya azab Tuhanmu pasti terjadi, - Terjemahan
| English | Türkçe | Indonesia |
| Русский | Français | فارسی |
| تفسير | Bengali | Urdu |
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- Katakanlah: "Malaikat maut yang diserahi untuk (mencabut nyawa)mu akan mematikanmu, kemudian hanya kepada Tuhanmulah kamu
- Hai orang-orang yang beriman, jagalah dirimu; tiadalah orang yang sesat itu akan memberi mudharat kepadamu
- (Yaitu) Tuhan Yang Maha Pemurah. Yang bersemayam di atas 'Arsy.
- Kemudian Musa kembali kepada kaumnya dengan marah dan bersedih hati. Berkata Musa: "Hai kaumku, bukankah
- tidak ada suatu jiwapun (diri) melainkan ada penjaganya.
- Dan mereka berkata: "Mengapa ia tidak membawa bukti kepada kami dari Tuhannya?" Dan apakah belum
- Sesungguhnya Tuhanmu hanyalah Allah, yang tidak ada Tuhan selain Dia. Pengetahuan-Nya meliputi segala sesuatu".
- Sesungguhnya Kami telah mengutusmu (Muhammad) dengan kebenaran; sebagai pembawa berita gembira dan pemberi peringatan, dan
- Jika Allah menolong kamu, maka tak adalah orang yang dapat mengalahkan kamu; jika Allah membiarkan
- kecuali orang-orang yang bertaubat sesudah itu dan memperbaiki (dirinya), maka sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Friday, January 9, 2026
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب



