Surat Waqiah ayat 25 , Al quran Bahasa Arab - terjemahan ke Indonesia.
﴿لَا يَسْمَعُونَ فِيهَا لَغْوًا وَلَا تَأْثِيمًا﴾
[ الواقعة: 25]
Mereka tidak mendengar di dalamnya perkataan yang sia-sia dan tidak pula perkataan yang menimbulkan dosa, [Waqiah: 25]
Tafsir surat Al-Waqiah ayat 25La yasmaAAoona feeha laghwan wala ta'theema
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Di dalam surga, mereka tidak mendengar ucapan-ucapan yang tidak bermanfaat dan perbincangan yang menimbulkan dosa bagi pendengarnya, selain ucapan sesama mereka, "Kami sampaikan salam sejahtera
Javanese Language (Bahasa Jawa)
Ana suwarga ora tau krungu celathu hala kang dadi dosa
Mereka tidak mendengar di dalamnya perkataan yang sia-sia dan tidak pula perkataan - Terjemahan
| English | Türkçe | Indonesia |
| Русский | Français | فارسی |
| تفسير | Bengali | Urdu |
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Di dalam surga, mereka tidak mendengar ucapan-ucapan yang tidak bermanfaat dan perbincangan yang menimbulkan dosa bagi pendengarnya, selain ucapan sesama mereka, "Kami sampaikan salam sejahtera."
transliterasi Indonesia
lā yasma'ụna fīhā lagwaw wa lā ta`ṡīmā
Mereka tidak mendengar di dalamnya perkataan yang sia-sia dan tidak pula perkataan tafseer Jalalayn
(Mereka tidak mendengar di dalamnya) di dalam surga itu (perkataan yang tidak ada gunanya) yakni perkataan jorok (dan tidak pula perkataan yang menimbulkan dosa) maksudnya perkataan yang berdosa.Terjemahan halaman 535 dari Quran
Tafseer Assadi - Arabe
لَا يَسْمَعُونَ فِيهَا لَغْوًا وَلَا تَأْثِيمًا أي: لا يسمعون في جنات النعيم كلاما يلغى، ولا يكون فيه فائدة، ولا كلاما يؤثم صاحبه.
English translation
They will not hear therein ill speech or commission of sin -
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- Demi Allah, sesungguhnya Kami telah mengutus rasul-rasul Kami kepada umat-umat sebelum kamu, tetapi syaitan menjadikan
- dan air yang tercurah,
- Pada malam itu dijelaskan segala urusan yang penuh hikmah,
- Apakah kamu masih mengharapkan mereka akan percaya kepadamu, padahal segolongan dari mereka mendengar firman Allah,
- (Yaitu di hari) ketika kamu berada di pinggir lembah yang dekat dan mereka berada di
- (yaitu) dalam beberapa hari yang tertentu. Maka barangsiapa diantara kamu ada yang sakit atau dalam
- Dan demikianlah Kami jadikan sebahagian orang-orang yang zalim itu menjadi teman bagi sebahagian yang lain
- Maka apabila kamu telah menyelesaikan shalat(mu), ingatlah Allah di waktu berdiri, di waktu duduk dan
- Apa saja yang Allah anugerahkan kepada manusia berupa rahmat, maka tidak ada seorangpun yang dapat
- Sekali-kali tidak. Sebenarnya mereka tidak takut kepada negeri akhirat.
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Wednesday, November 5, 2025
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب




