Tafsir Surat Al-Waqiah ayat 17 , Yatufu Alayhim Wildanun Mukhalladuna
Tafsir Al-mokhtasar
Mereka dikelilingi oleh anak-anak muda yang tidak pernah menjadi tua atau binasa, untuk melayani mereka.
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Mereka dikelilingi oleh dua anak yang selalu muda yang siap melayani mereka dengan membawa ceret dan sloki yang dipenuhi dengan minuman surga.
Mereka juga membawa gelas yang penuh dengan khamar dari mata air yang mengalir
Tafsir al-Jalalain
( Mereka dikelilingi ) oleh para pelayan ( yang terdiri dari anak-anak muda yang tetap muda ) maksudnya, mereka tetap muda untuk selama-lamanya.
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Mereka dikelilingi oleh dua anak yang selalu muda yang siap melayani mereka dengan membawa ceret dan sloki yang dipenuhi dengan minuman surga.
Mereka juga membawa gelas yang penuh dengan khamar dari mata air yang mengalir.
Tafsir Al-wajiz
Di surga itu mereka dikelilingi oleh anak-anak muda yang tetap muda dan selalu menyenangkan bila dipandang.
Tafsir Al-tahlili
Ayat ini mengungkapkan bahwa mereka dikelilingi oleh anak-anak muda yang tetap muda serta menyenangkan bila dipandang.
Mereka ini bertindak selaku pelayan yang melayani penghuni-penghuni surga di waktu makan, minum, dan lain-lainnya.
Mereka dikelilingi oleh anak-anak muda yang tetap muda, - Terjemahan
| English | Türkçe | Indonesia |
| Русский | Français | فارسی |
| تفسير | Bengali | Urdu |
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- dan apabila binatang-binatang liar dikumpulkan,
- dan kamu telah berdiam di tempat-tempat kediaman orang-orang yang menganiaya diri mereka sendiri, dan telah
- Berapa banyak umat yang telah Kami binasakan sebelum mereka, sedang mereka adalah lebih bagus alat
- (yaitu) orang-orang yang telah diusir dari kampung halaman mereka tanpa alasan yang benar, kecuali karena
- Sesungguhnya Kami telah mencobai mereka (musyrikin Mekah) sebagaimana Kami telah mencobai pemilik-pemilik kebun, ketika mereka
- Maka pada hari ini sebahagian kamu tidak berkuasa (untuk memberikan) kemanfaatan dan tidak pula kemudharatan
- (lagi) hati mereka dalam keadaan lalai. Dan mereka yang zalim itu merahasiakan pembicaraan mereka: "Orang
- Dan sesungguhnya telah Kami selamatkan Bani Israil dari siksa yang menghinakan,
- Dialah yang menghidupkan dan mematikan, maka apabila Dia menetapkan sesuatu urusan, Dia hanya bekata kepadanya:
- dan ampunilah bapakku, karena sesungguhnya ia adalah termasuk golongan orang-orang yang sesat,
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Monday, January 12, 2026
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب



