Tafsir Surat Al-Qamar ayat 16 , Fakayfa Kana Adhabi Wa Nudhuri
Tafsir Al-mokhtasar
Maka bagaimana siksa-Ku untuk orang-orang yang mendustakan? Dan bagaimana peringatan-Ku untuk menghancurkan mereka?
Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab
Alangkah dahsyatnya azab dan peringatan Kami bagi orang-orang yang melanggar
Tafsir al-Jalalain
( Maka alangkah dahsyatnya azab-Ku dan ancaman-ancaman-Ku ) peringatan-Ku, Istifham atau kata tanya di sini mengandung makna Taqrir.
Lafal Kaifa adalah Khabar dari lafal Kaana, menunjukkan makna pertanyaan tentang keadaan.
Pengertiannya ialah menganggap orang-orang yang diajak berbicara telah mengakui terjadinya.
azab Allah swt.
yang telah menimpa orang-orang yang mendustakan Nabi Nuh.
Tafseer Muntakhab - Indonesian
Alangkah dahsyatnya azab dan peringatan Kami bagi orang-orang yang melanggar!
Tafsir Al-tahlili
Allah memperingatkan orang yang membangkang dan mendustakan para rasul serta tidak mengambil iktibar terhadap dahsyatnya siksaan Tuhan dan ancaman-ancamannya yang ditujukan kepada orang-orang yang tidak mengindahkan seruan para rasul.
Maka alangkah dahsyatnya azab-Ku dan ancaman-ancaman-Ku. - Terjemahan
English | Türkçe | Indonesia |
Русский | Français | فارسی |
تفسير | Bengali | Urdu |
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".
Ayats from Quran in Bahasa Indonesia
- Dan supaya Allah mengetahui siapa orang-orang yang munafik. Kepada mereka dikatakan: "Marilah berperang di jalan
- Dan jika mereka mendustakan kamu (sesudah kamu beri peringatan) maka sungguh telah didustakan pula rasul-rasul
- Maka tatkala mereka berjalan lebih jauh, berkatalah Musa kepada muridnya: "Bawalah kemari makanan kita; sesungguhnya
- Dan siapakah yang lebih baik agamanya dari pada orang yang ikhlas menyerahkan dirinya kepada Allah,
- supaya mereka mengerti perkataanku,
- sesungguhnya apa yang dijanjikan kepadamu pasti benar.
- Ataukah belum diberitakan kepadanya apa yang ada dalam lembaran-lembaran Musa?
- Luth berkata: "Sesungguhnya aku sangat benci kepada perbuatanmu".
- Katakanlah: "Inginkah aku kabarkan kepadamu apa yang lebih baik dari yang demikian itu?". Untuk orang-orang
- Yang demikian adalah karena sesungguhnya orang-orang kafir mengikuti yang bathil dan sesungguhnya orang-orang mukmin mengikuti
Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :
Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:
surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
Ahmed El Agamy
Bandar Balila
Khalid Al Jalil
Saad Al Ghamdi
Saud Al Shuraim
Al Shatri
Abdul Basit
Abdul Rashid Sufi
Fares Abbad
Maher Al Muaiqly
Al Minshawi
Al Hosary
Mishari Al-afasi
Nasser Al Qatami
Yasser Al Dosari
Wednesday, March 26, 2025
لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب