Tafsir Surat An-Najm ayat 5 , Allamahu Shadidu Al-Quwa

  1. Jalalain
  2. Mokhtasar
  3. Quraish
  4. Al-tahlili
Bahasa Indonesia , Terjemahan - Tafsir surat An-Najm ayat 5 | Allamahu Shadidu Al-Quwa - Suci Quran (indonesia) Koran - Al-Qur'an terjemahan, Tafsir Jalalayn & English, Indonesian - Tafsir Muntakhab .
  
   

﴿عَلَّمَهُ شَدِيدُ الْقُوَىٰ﴾
[ النجم: 5]

yang diajarkan kepadanya oleh (Jibril) yang sangat kuat. [Najm: 5]

Allamahu Shadidu Al-Quwa

Tafsir Al-mokhtasar


Diajarkan kepadanya oleh Malaikat yang sangat kuat, yaitu Jibril -’alaihissalām-.


Terjemahan - Muhammad Quraish Shihab

Yang diajarkan oleh malaikat yang amat kuat

Tafsir al-Jalalain


( Yang diajarkan kepadanya ) oleh malaikat ( yang sangat kuat ).

Tafseer Muntakhab - Indonesian

Yang diajarkan oleh malaikat yang amat kuat.

Tafsir Al-wajiz


Wahyu yang diterimanya diajarkan kepadanya oleh Jibril, malaikat yang sangat kuat,

Tafsir Al-tahlili


Dalam ayat ini Allah swt menerangkan bahwa Muhammad saw ( kawan mereka itu ) diajari oleh Jibril.
Jibril itu sangat kuat, baik ilmunya maupun amalnya.
Dalam firman Allah dijelaskan:
اِنَّهٗ لَقَوْلُ رَسُوْلٍ كَرِيْمٍۙ ١٩ ذِيْ قُوَّةٍ عِنْدَ ذِى الْعَرْشِ مَكِيْنٍۙ ٢٠ مُّطَاعٍ ثَمَّ اَمِيْنٍۗ ٢١
Sesungguhnya ( Al-Qur’an ) itu benar-benar firman ( Allah yang dibawa oleh ) utusan yang mulia ( Jibril ), yang memiliki kekuatan, memiliki kedudukan tinggi di sisi ( Allah ) yang memiliki ‘Arsy, yang di sana ( di alam malaikat ) ditaati dan dipercaya.
( at-Takwīr/81: 19-21 )
Kemudian Muhammad saw mempelajarinya dan mengamalkannya.
Ayat ini merupakan jawaban dari perkataan mereka yang mengatakan bahwa Muhammad saw itu hanyalah tukang dongeng yang mendongengkan dongeng-dongeng ( legenda-legenda ) orang-orang dahulu.
Dari sini jelas bahwa Muhammad saw itu bukan diajari oleh seorang manusia, tapi ia diajari oleh malaikat Jibril yang sangat kuat.


yang diajarkan kepadanya oleh (Jibril) yang sangat kuat. - Terjemahan

English Türkçe Indonesia
Русский Français فارسی
تفسير Bengali Urdu

علمه شديد القوى

سورة: النجم - آية: ( 5 )  - جزء: ( 27 )  -  صفحة: ( 526 )

transliterasi Indonesia

'allamahụ syadīdul-quwā



⚠️Disclaimer: there's no literal translation to Allah's holy words, but we translate the meaning.
We try our best to translate, keeping in mind the Italian saying: "Traduttore, traditore", which means: "Translation is a betrayal of the original text".

Ayats from Quran in Bahasa Indonesia

  1. Dan orang-orang yang akan meninggal dunia di antara kamu dan meninggalkan isteri, hendaklah berwasiat untuk
  2. (Ialah) Al Quran dalam bahasa Arab yang tidak ada kebengkokan (di dalamnya) supaya mereka bertakwa.
  3. dan tidak (pula) sama orang-orang yang hidup dan orang-orang yang mati. Sesungguhnya Allah memberi pendengaran
  4. Maka aku bersumpah dengan Tuhan Yang memiliki timur dan barat, sesungguhnya Kami benar-benar Maha Kuasa.
  5. Mereka menjawab: "Kami menyembah berhala-berhala dan kami senantiasa tekun menyembahnya".
  6. (Ingatlah) ketika ia berkata kepada bapaknya dan kaumnya: "Apakah yang kamu sembah itu?
  7. Demi Kitab (Al Quran) yang menjelaskan,
  8. sebagai pambalasan yang setimpal.
  9. Tetapi mereka mengingkarinya (Al Quran); maka kelak mereka akan mengetahui (akibat keingkarannya itu).
  10. Pergilah kamu berdua kepada Fir'aun, sesungguhnya dia telah melampaui batas;

Surah Al-Qur'an dalam bahasa Indonesia :

Al-Baqarah Al-'Imran An-Nisa'
Al-Ma'idah Yusuf Ibrahim
Al-Hijr Al-Kahf Maryam
Al-Hajj Al-Qasas Al-'Ankabut
As-Sajdah Ya Sin Ad-Dukhan
Al-Fath Al-Hujurat Qaf
An-Najm Ar-Rahman Al-Waqi'ah
Al-Hashr Al-Mulk Al-Haqqah
Al-Inshiqaq Al-A'la Al-Ghashiyah

Unduh surat dengan suarh qari paling terkenal:

surah mp3 : choose the reciter to listen and download the chapter Complete with high quality
surah   in the voice of Ahmed El Agamy
Ahmed El Agamy
surah   in the voice of Bandar Balila
Bandar Balila
surah   in the voice of Khalid Al Jalil
Khalid Al Jalil
surah   in the voice of Saad Al Ghamdi
Saad Al Ghamdi
surah   in the voice of Saud Al Shuraim
Saud Al Shuraim
surah   in the voice of  Al Shatri
Al Shatri
surah   in the voice of Abdul Basit Abdul Samad
Abdul Basit
surah   in the voice of Abdul Rashid Sufi
Abdul Rashid Sufi
surah   in the voice of Fares Abbad
Fares Abbad
surah   in the voice of Maher Al Muaiqly
Maher Al Muaiqly
surah   in the voice of Muhammad Siddiq Al Minshawi
Al Minshawi
surah   in the voice of Al Hosary
Al Hosary
surah   in the voice of Al-afasi
Mishari Al-afasi
surah   in the voice of Nasser Al Qatami
Nasser Al Qatami
surah   in the voice of Yasser Al Dosari
Yasser Al Dosari



Wednesday, April 16, 2025

لا تنسنا من دعوة صالحة بظهر الغيب